6 Inspirasi Rak Dapur Minimalis untuk Rumah Minimalis Type 36 yang Mungil

6 Inspirasi Rak Dapur Minimalis untuk Rumah Minimalis Type 36 yang Mungil









Helloshabby.com -- Memiliki rumah minimalis type 36 yang terbilang kecil cukup menyulitkan pemilik untuk mendekorasi ruang apalagi untuk area dapur. Namun anda bisa meminimalisir perabot dengan ruang penyimpanan yang maksimal.

Anda bisa mengutamakan kegunaan kabinet atupun rak sebagai peralihan ruang penyimpanan. Kemudian susun rapi agar dapur terlihat cantik. Sehingga suasana masak lebih semangat dan membaut anda bisa menyalurkan ide masak untuk keluarga tercinta.

Penasaran seperti apa dapur cantik yang bisa anda coba? Mari simak "6 Inspirasi rak dapur minimalis untuk rumah minimalis type 36 yang mungil" untuk menambah referensi dan dekorasi dapur yang pas di rumah.

 

Inspirasi rak dapur minimalis dengan dekorasi yang attractive

lisnala

Inspirasi rak dapur minimalis ini terlihat attractive dan lebih ceria. Interior kombinasi pada bagian backsplash, tirai kolong cukup attractive dan ramai. Pilih meja dapur ukuran panjang jika anda memiliki ruang di sudut rumah. Selain dapat menampung banyak perabot, anda juga bisa menambahkan rak terbuka ataupun rak tangga untuk menyimpan bahan makanana atau dekorasi dapur agar semakin cantik.

 

Inspirasi rak dapur minimalis model kitchen set U yang maksimal

nuningg.nr

Bukan masalah memiliki ukuran rumah type 36 yang kecil untuk interior dalamnya. Pada bagian dapur anda bisa mencoba untuk memilih kitchen set bentuk letter U yang dapat memaksimalkan penyimanan lebih banyak. Selain dapat memberikan ruang gerak lebih lega, anda bisa mengatur rak dapur untuk fungsional yang maksimal. Pilihlah interior yang netral agar dapur semakin menyenangkan untuk masak dan terlihat luas.

 

Inspirasi rak dapur minimalis dengan interior hijau yang segar

yusroh_amalia
 

Untuk memberikan konsep dapur cantik di rumah minimalis, anda bisa mencoba inspirasi rak dapur minimalis berikut ini. Memilih model dapur panjang dan berada di sudut ruang bukan masalah untuk di bingungkan. Anda bisa mencoba desain segar dengan interior hijau pada beberapa kabinet. Jangan lupa untuk memperhatikan penyimpanan, jika terasa kurang tambahkan rak ambalan yang dapat muat bumbu dapur. 

 

Inspirasi rak dapur minimalis ala cafe yang modern

juita.ertati

Tidak perlu ragu untuk mencoba kitchen set ala cafe yang terlihat modern seperti inspirasi rak dapur minimalis ini. Meski rumah yang anda miliki ukuranya kecil dan hanya bertipe 36, desain ini bisa anda coba terapkan. Memilih kitchen L shaped komplit dengan mini bar dan juga rak, dapur ini memberikan fungsional lebih untuk rumah kecil anda. Selain membuat suasana masak semakin menyenangkan anda bisa lebih bebas bergerak tanpa berdesakan.

 

Inspirasi rak dapur minimalis tanpa kitchen set

ayurha13

Ukuran ruang yang terbatas, dapur selalu menjadi hal pertama yang perlu diperhatikan penempatannya. Selain fungsional untuk menghidangkan makanan, dapur menjadi tempat favorit ibu-ibu semua untuk berkerasi dalam masak dan membuat pastry. Inspirasi rak dapur minimalis yang dipilih ini cukuplah simple. Memasang rak terbuka sebagai tempat bumbu dapur, pemilik juga menambahkan rak tangga lain untuk bahan makanan kering hingga alat oven. Kecil tapi fungsional kan?

 

Inspirasi rak dapur minimalis bertema hello kitty

putripink.putri
 

Anda merupakan salah satu penggemar karakter dalam sebuah karton? Sepertinya inspirasi rak dapur minimalis ini bisa menjawabnya. Dominan dengan warna pink, kitchen L shaped ini dipilih untuk kesan luas dan lebih terbuka. Selain itu hawa segar bisa masuk silih berganti karena adanya jalusi di atas area kompor. Meksi kecil dapur ini tetap cantik dan fungsional sekali, anda bisa menutupi kolong dapur dengan tirai bermotif hello kitty yang unik dan menggemaskan.

Terimakasih telah menyimak inspirasi rak dapur minimalis ini. Semoga kita semua dapat diberikan kesehatan dan rizki yang lancar untuk memiliki rumah sendiri, sehingga dapat berkreasi untuk mendekor rumah sekain menarik dan cantik.

Baca juga:

6 Model Rak Dinding Dapur Minimalis Modern Terbaru 2021

 6 Model rak dinding dapur minimalis modern terbaru 2021Homeshabby.com -- Membahas tentang bagian dapur tak lengkap dengan kabinet, kitchen set, rak ataupun berbagai dekorasi unik di dalamnya. Selain berguna untuk kegiatan memasak, dapur menjadi tempat penting yang harus ada di dalam rumah. Maka...



6 Inspirasi Rak Dapur Yang Membuat Rapi Rumah Anda

 Homeshabby.com -- Penggunaan rak sebagai tempat penyimpanan pada dapur dapat menjadi dekorasi yang cantik selain membuat tampilan rapi. Rak dapur biasanya di gunakan untuk tempat penyimpanan bahan makanan, peralatan dapur hingga koleksi piring kesayangan. Penggunaan rak dapur di rumah bisa anda...




6 Model Rak Piring Untuk Dapur Sempit Terkesan Rapi dan Cantik

 Homeshabby.com -- Memiliki dapur dengan ukuran yang mungil tentu akan membuat anda bingung dan frustasi untuk menata perabot yang di miliki. Meskipun dengan space yang terbatas tapi dengan penataan yang baik dan dekorasi yang menarik, area dapur dengan perabot masak dan bahan makanan akan tertata...



6 Ide Kreatif Menata Dapur Kecil Muat Banyak Perabot

  Homeshabby.com -- Hallo semuanya, pada kesempatan ini kami akan memberikan ide kreatif untuk menata dapur kecil yang bisa memuat banyak perabot. Terkadang memiliki ruangan yang kecil membuat anda sedikit frustasi untuk menata barang yang di miliki. Apalagi ibu-ibu sering membeli perabot...



Desain Terbaru Ruang Dapur Ukuran 2 x 2 M dengan Rak Perabot yang Cantik

Homeshabby.com -- Dapur menjadi salah satu area penting yang menyimpan perabot memasak, bahan makanan hingga alat makan dirumah. Maka dari itu tak jarang dapur menjadi tempat yang penuh dan cukup riweh untuk di tata ulang kembali. Sering kali pemilik rumah dengan barang yang banyak tak memperhatikan...



Penulis  : Lynda
Editor    : Munawaroh
Sumber : Berbagai Sumber



Categories in English